Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2021

BIMBA RAINBOW KIDS SUTERA MEDITERANIA

Gambar
  Hallo Ayah dan Bunda  Perkenalkan Nama aku Bimba Rainbow Kids Sutera Mediterania, yang beralamat di Perum Sutera Mediterania Jl. Raya Mekarsari Blok i No.3 Kel. Mekarsari Kec. Rajeg Kab. Tangerang 15540 Banten. Aku baru buka tanggal 2 Juni 2021 loh. aku selalu semangat dalam mengajarkan dasar-dasar ilmu baca tulis dan hitung untuk anak usia 3 sampai 6 tahun. Dengan pengalaman mengajar baca tulis dan hitung untuk anak usia 3 sampai 6 tahun selama 7 tahun. pendidikan adalah proses pengembangan dan bimbingan anak terhadap akal dan jiwa yang dilakukan dengan kasih sayang, kelembutan hati, perhatian bijak dan menyenangkan serta tidak membosankan sehingga anak didik bisa tumbuh dewasa dan mandiri untuk hidup di tengah masyarakat. Kini Bimba Rainbow Kids Sutera Mediterania hadir untuk mendidik anak dalam penyampaian ilmu dengan metode yang dapat dipahami dengan mudah dalam bentuk modul dan lembaran yang penuh warna dan gambar sehingga anak2 dapat belajar dengan ceria serta menyena...